'Suatu malam akhir musim panas , seorang anak terbangun dan menangis.
Jadi sang ibu bertanya,
Ibu : Apakah kau bermimpi buruk?"
Anak : "Tidak."
Ibu : "Apakah kau memiliki mimpi sedih?"
Anak : "Tidak , Aku bermimpi indah.
Ibu : "Lalu kenapa kau menangis begitu sedih?"
anak itu menyeka air matanya dan menjawab , " Karena mimpiku tidak bisa menjadi kenyataan "
NB : mimpi gua itu ada di lo -_-
Tidak ada komentar:
Posting Komentar